Pelatihan Manajemen Laboratorium 2024 – Media Diklat Center

PELATIHAN KHUSUS
“MANAJEMEN LABORATORIUM RUMAH SAKIT”

Pelatihan Manajemen Laboratorium di Media Diklat Center – Laboratorium adalah sebuah instalasi berupa layanan penunjang yang membantu diagnosis, sehingga para dokter bisa menanganinya dengan cepat dan akurat. Dapat anda bayangkan bagaimana bila sebuah rumah sakit / klinik Kesehatan tidak memiliki manajemen yang baik di laboratorium. Mungkin, penanganan terhadap pasien akan mengalami keterlambatan. (trustmedis)

Manajemen laboratorium adalah prosedur sistematik untuk mengumpulkan, menyimpan, mengolah dan mengambil data yang dibutuhkan oleh laboratorium. Sebagai hal penting bagi rumah sakit pengelolaan laboratorium perlu diperhatikan. Menjalankan operasional laboratorium harus memperhatikan kualitas pelayanan. Dengan begitu, suatu pelayanan laboratorium bisa mencapai sasaran. (trustmedis)

MATERI

  1. Pengantar Pengelolahan Dan Penangan Laboratorium Berdasarkan Standar: GLP, ISO/IEC 17025 Dan ISO/IEC 15189
  2. Validasi Dan Verifikasi Metode Analisa Laboratorium Rumah Sakit
  3. Pengendalian Dokumen Dan Sistem Dokumentasi Laboratorium Rumah Sakit
  4. Persiapan Analisa Laboratorium Klinik: Sampling, Preparation, Report
  5. Pengendalian Dan Monitoring Analisa Laboratorium Klinik (Quality Control Laboratorium)

Baca Juga : Pelatihan Pelayanan Kefarmasian Dan Penggunaan Obat – Pelatihan Kefarmasian – Media Diklat Center

JADWAL PELATIHAN TAHUN 2024

NOJANUARIFEBRUARIMARETAPRILMEIJUNI
I09 – 1106 – 0805 – 0702 – 0407 – 0904 – 06
II16 – 1813 – 1512 – 1416 – 1814 – 1611 – 13
III23 – 2527 – 2919 – 2123 – 2528 – 3025 – 27
IV  26 – 28 
NOJULIAGUSTUSSEPTEMBEROKTOBERNOVEMBERDESEMBER
I02 – 0406 – 0810 – 1208 – 1005 – 0703 – 05
II09 – 1113 – 1517 – 1915 – 1712 – 1410 – 12
III23 – 2520 – 2224 – 2622 – 2419 – 2117 – 19
IV27 – 2929 – 3126 – 28
**Peserta bisa mengajukan permintaan tanggal lain

BIAYA DAN FASILITAS

Paket Menginap
Rp 6.000.000,-/Peserta

Menginap di Malioboro Prime Hotel Yogyakarta (1 kamar/peserta) selama 3 hari 2 malam, konsumsi, sertifikat, seminar kit, flashdisk dan souvenir.

Paket Tanpa Menginap
Rp. 4.500.000,-/Peserta

Dengan fasilitas seminar kit, sertifikat, flashdisk dan souvenir, konsumsi.

Paket Online Class
Rp. 3.500.000,-/Peserta

Pelatihan melalui aplikasi Zoom dengan Instruktur berpengalaman, Sertifikat, dan E-materi

INFORMASI LAIN

Bagi 3 pendaftar pertama ada Cashback Spesial dan pendaftaran kelompok minimal 5 orang dengan Harga Spesial. Batas konfirmasi 3 hari sebelum pelatihan, pembayaran dapat melalui :
Di Transfer Melalui Bank Mandiri a.n. CV. Media Diklat Center No. Rek : 137-00-2137253-3 atau dapat dibayar langsung pada saat registrasi.

Brosur dan informasi lebih lanjut dapat menghubungi :

Whatsapp : 0882-0076-32999
Email : mediadiklatcenter@gmail.com

Daftarkan segera dengan Harga Spesial untuk pendaftar pertama periode tahun ini!

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *